PERANCANGAN BUKU ILUSTRASI SADAR UU ITE DENGAN TEKNIK DIGITAL PAINTING DALAM PENGGUNAAN MEDIA SOSIAL SEBAGAI UPAYA MENGEDUKASI REMAJA USIA 12-15 TAHUN

Arco Rahardyansyah, Dhika Yuan Yurisma, Siswo Martono

Abstract


Hukum merupakan salah satu dasar keadulatan Negara, peranan hukum adalah menjaga kesatuan suatu bangsa. Indonesia merupakan negara hukum yang sebagai mana kewajiban dari masyarakat yang tinggal di Negara Inonesia ataupun pihak – pihak yang berada dalam negara kesatuan Indonesia wajib untuk tunduk sebagai mana telah diatur dalam peraturan yang tertulis dalam undang – undang yang telah ditetapkan. Dengan berkembangnya teknologi dunia dan Globalisasi Informasi telah menempatkan IndonesiaSebagai bagian dari masyarakat informasi dunia maka di bentuklah undang – undang ITE. Penelitian ini bertujuan untuk memperkenalkan undang – undang ITE dalam dunia sosial media untuk anak usia 12-15 Tahun. Metode dalam penelitian ini menggunkan metode penelitian kualitatif. Hasil dari penelitian ini adalah beruka buku edukasi sadar undang-undang ITE menggunakan teknik digital painting dalam penggunaan media sosial pada anak usia 12-15 Tahun dengan keyword Farsighted sebagai dasar dari konsep perancangan.

Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Publisher : Universitas Dinamika 
Raya Kedung Baruk 98
Surabaya 60298
T 031 - 8721731
F 031 - 8710218
E official@dinamika.ac.id
http://www.dinamika.ac.id