IMPLEMENTASI RENCANA BISNIS PRODUK GIFT BOX K-POP PADA STARTUP KOREY SURABAYA

Putri Pratama Deliana Nursafitri, Haryanto Tanuwijaya, Achmad Yanu Alif Fianto, Candraningrat Candraningrat

Abstract


Startup Korey merupakan sebuah usaha yang memproduksi gift box K-Pop yang dengan menggunakan tema Kpop untuk kalangan remaja atau dewasa. Bisnis startup Korey didirikan untuk mengimplementasikan rencana bisnis yang diawali dengan melaksanakan analisis SWOT, Studi Kelayakan Bisnis (SKB), Business Model Canvas (BMC), dan Business Plan. Analisis SWOT berfungsi untuk mengetahui keadaan lingkungan internal dan eksternal perusahaan saat ini, seperti kekuatan, kelemahan, peluang, dan ancaman dari startup Korey. Studi kelayakan bisnis adalah studi kelayakan suatu proyek atau rencana bisnis dengan mempertimbangkan kemungkinan risiko dan manfaat yang akan diperoleh. Business Model Canvas menghasilkan beberapa kegiatan yang dapat membantuk suatu usaha untuk membuat rencana bisnis. Business Plan menghasilkan rencana bisnis seperti rencana legalitas hukum yang terdiri dari NPWP, NIB, dan IUMK. Rencana pemasaran menggunakan STP dan marketing mix. Rencana operasional terdiri dari jadwal kegiatan, struktur organisasi, dan spesifikasi jabatan. Rencana keuangan dari implementasi bisnis menghasilkan penjualan sebesar Rp 9.955.000 dengan total 70% dari target yang ditentukan sehingga laba bersih usaha sebesar Rp 3.057.767.

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


slot toto

teratai888

slot dana

slot gacor 2024

ibility:hidden" href="https://e-