PENGARUH COGNITIVE DISSONANCE BIAS, HINDSIGHT BIAS, OVERCONFIDENCE BIAS DAN SELF-CONTROL BIAS TERHADAP KEPUTUSAN INVESTASI CRYPTOCURRENCY
Abstract
Peneliti ingin melihat pengaruh dari cognitive dissonance bias, hindsight bias, overconfidence bias, dan self-control bias terhadap keputusan investasi cryptocurrency. Peneliti menggunakan teknis analisis uji validitas konvergen, uji validitas diskriminan, uji measurement model atau outer model, uji inner model, r-square, dan uji hipotesis. Program yang digunakan adalah Smart PLS 3 trial ver dengan sampel 224 responden dengan kriteria yang sudah ditentukan sebelumnya. Hasil penelitian membuktikan bahwa pada variabel cognitive dissonance bias, hindsight bias, dan overconfidence bias tidak mempengaruhi keputusan investasi cryptocurrency secara signifikan, sedangkan variabel self-control bias memiliki arah hubungan positif dan mempengaruhi secara signifikan terhadap keputusan investasi cryptocurrency.
Full Text:
DOWNLOAD PDFRefbacks
- There are currently no refbacks.