PERANCANGAN MOTION GRAPHIC SEBAGAI MEDIA KAMPANYE SOSIAL MENGATASI FOMO PADA REMAJA USIA 18 – 21 TAHUN
Authors
Muhammad Raynaldi
Universitas Dinamika
Darwin Yuwono Riyanto
Universitas Dinamika
Dhika Yuan Yurisma
Universitas Dinamika
Abstract
Fomo atau Fear of missing out merupakan fenomena psikologis yang sering dialami oleh kelompok usia remaja hingga dewasa, terutama dampaknya selalu mengecek gadget karena sudah menjadi kebiasaan tidak bisa dihilangkan, maka muncullah efek gejala yang dialami seperti merasa tertinggal,takut,cemas dan depresi. Oleh karena itu, perlu adanya informasi dan edukasi memberikan kontribusi positif tentang cara mengatasi fomo pada remaja usia 18 – 21 Tahun melalui pemanfaatan media kampanye sosial berbasis motion graphic. Karena motion graphic memiliki keunggulan dalam menyampaikan informasi dengan cara yang menarik dan dinamis, sesuai preferensi generasi muda terhadap konten bergerak.Kata kunci: FoMO, Motion Graphic, Kampanye sosial